Prediksi Soal PTS Bahasa Inggris Kelas 11 SMA/Sederajat Semester 2, Lengkap Beserta Kunci Jawaban.

- Kamis, 16 Maret 2023 | 09:54 WIB
Ilustrasi Prediksi Soal PTS Bahasa Inggris Kelas 11 SMA/Sederajat Semester 2, Lengkap Beserta Kunci Jawaban. (Pixabay/Mozlase)
Ilustrasi Prediksi Soal PTS Bahasa Inggris Kelas 11 SMA/Sederajat Semester 2, Lengkap Beserta Kunci Jawaban. (Pixabay/Mozlase)

SMOL.ID - Simak prediksi soal Penilaian Tengah Semester (PTS) Bahasa Inggris kelas 11 SMA / Sederajat semester 2 yang dilengkapi dengan jawabanya.

Bagi adik-adik SMA kelas 11 atau sederajat yang akan menghadapi PTS semester 2 alangkah baiknya harus rajin belajar serta berlatih soal latihan.

Jika adik-adik giat dalam belajar dan sering berlatih mengerjakan soal maka akan mendapatkan peluang untuk hasil nilai yang maksimal.

Baca Juga: Latihan Soal Ujian Sekolah Sejarah Kelas 12 SMA Tahun 2023 Beserta Kunci Jawaban

Soal prediksi PTS Bahasa Inggris kelas 11 SMA / Sederajat semester 2 ini dikutip dari berbagai sumber.

Di bawah ini merupakan prediksi soal PTS Bahasa Inggris kelas 11 SMA / Sederajat Semester 2 yang dilengkapi kunci jawaban.

1. Which one is the type of personal letter?
a. Business letter
b. Complaint letter
c. Application letter
d. Condolence letter
e. Meeting

Jawaban :
d. Condolence letter


2. The part indicates that the letter is going to end is?
a. Body
b. Introduction
c. Complimentary
d. Closure
e. Opening

Jawaban :
d. Closure

3. Gloria : Can I help you?
Deasy : Sure. Will you bring me a all pail of water?
Gloria : Certainly
The underlined words is an expression of ...
a. Asking someone’s help
b. Opinion
c. Taking help
d. Asking someine’s ability
e. Offering help

Jawaban :
e. Offering help

4. Elsa : “ What do you think about the new rules of school’s hours? I really don’t like the idea that I should wake up earlier than before?
Eko : “ I suggests you to follow the rules, I think it is better to avoid the lateness
The dialogue above uses the expression of ...
a. Suggestion
b. Opinion
c. Offering
d. Invitation
e. Confirmation

Jawaban :
a. Suggestion

Halaman:

Editor: Muhammad Bahy Fauzan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X