CONTOH Soal Tes Wawancara Sensus Pertanian 2023, Referensi Jawaban Pertanyaan Wawancara ST2023

- Minggu, 19 Maret 2023 | 20:05 WIB
CONTOH Soal Tes Wawancara Sensus Pertanian 2023, Referensi Jawaban Pertanyaan Wawancara ST2023 (Akun Instagram / @bps_statistics)
CONTOH Soal Tes Wawancara Sensus Pertanian 2023, Referensi Jawaban Pertanyaan Wawancara ST2023 (Akun Instagram / @bps_statistics)

SMOL.ID - Terdapat contoh soal tes wawancara Sensus Pertanian 2023 yang dapat menjadi referensi jawaban untuk pertanyaan wawancara ST2023.

Tentunya untuk menjadi pertugas Sensus Pertanian 2023 selain harus lolos pada tes tertulis, para peserta juga akan melewati tes wawancara.

Untuk itu, artikel ini akan menyajikan referensi jawaban pertanyaan dalam tes wawancara Sensus Pertanian 2023.

Baca Juga: SOAL Wawancara Sensus Pertanian 2023 Beserta Kunci Jawaban Kisi-kisi Pertanyaan Tes Wawancara ST2023

Selain itu, dilengkapi pula dengan contoh soal pertanyaan dalam ST2023 lengkap dengan referensi jawabannya.

Simak contoh soal tes wawancara Sensus Pertanian 2023 yang dapat menjadi referensi jawaban untuk pertanyaan wawancara ST2023 berikut ini.

1. Bagaimana strategi saudara sebagai petugas lapangan menyukseskan program Sensus Pertanian 2023?

Baca Juga: KISI-KISI Soal Tulis Sensus Pertanian 2023 dengan Kunci Jawaban Soal Tertulis ST2023

Jawaban:

- Pengisian dokumen sesuai pedoman BPS
- Data yang benar dan berkualitas
- Pendataan selesai sesuai target atau tidak melewati batas waktu

2. Apa yang menjadi latar belakang saudara mengikuti program Sensus Pertanian 2023?

Jawaban:

Baca Juga: CONTOH Soal Tes Tulis Sensus Pertanian 2023 Beserta Jawaban, Materi dan Kisi-kisi Soal Tertulis ST2023

- Menyukai kegiatan sensus atau pendataan
- Suka dengan kegiatan interaksi sosial
- Ikut berkontribusi dalam menyediakan data yang berkualitas demi kemajuan pertanian di Indonesia

3. Apa yang Anda lakukan jika mendapati responden yang memberikan jawaban ambigu dan tidak jelas, sedangkan saudara sudah memberikan pertanyaan sesuai aturan?

Halaman:

Editor: Naila Dewi Amanati

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X