SMOL.ID - Menjelang Sumatif Akhir Semester atau yang biasa disingkat SAS tentunya siswa-siswi harus banyak berlatih mengerjakan soal, maka dari itu dibuatlah kumpulan soal dan kunci jawaban SAS pada mata pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022.
Simaklah pembahasan mengenai kumpulan soal dan kunci jawaban SAS Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022.
Kumpulan soal dan kunci jawaban SAS dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022 dapat dijadikan sebagai referensi belajar sebelum ujian.
Akan tetapi, kumpulan soal dan kunci jawaban ini tidak bersifat mutlak, sehingga cukup dijadikan referensi saja.
Dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia kali ini akan dibahas mengenai kumpulan soal dan kunci jawaban SAS Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022.
Berikut ini kumpulan soal dan kunci jawaban SAS pada mata pelajaran Bahasa Indonesia yang dapat dijadikan bahan belajar oleh siswa-siswi sekalian.
1. Banyak Bank melakukan promosi untuk menarik nasabah, salah satunya adalah bank executive, Untuk menjaring nasabah, Bank itu menawarkan berbagai produk disertai iming-iming hadiah langsung yang menarik. Alhasil, pada pameran yang dilakukan di dua tempat, bank ini dapat menjaring 80 nasabah baru.
Kritik yang tepat terhadap bacaan tersebut adalah…
A. Kalau tidak mengikuti pameran, Bank kesulitan mendapat nasabah baru
B. Pihak Bank harus menjamin keamanan dana nasabah bukan hanya iming-iming
C. Masyarakat sudah memiliki kesadaran untuk menabung
D. Untuk menjaring nasabah memang Bank melakukan promosi
Jawaban: B. Pihak Bank harus menjamin keamanan dana nasabah bukan hanya iming-iming
2. “Wah…enggak nyangka deh, Yul.” Komentar Agus tersenyum penuh arti. “tadi pagi dijemput ya, Yul?” Tanya Irena sambil duduk di meja Yulia. “Sopir angkotnya keren bangeeeet…” kata Irene lagi. Yulia terbelalak, nggak, dia kan sopir angkot langgananku,” “Kamu naksir sopir angkot? Ha..ha…ha… “Suara Agus sambil tertawa. (padahal Yulia naik angkot tiap hari ke sekolah)>
Konflik cerita tersebut terjadi karena…
A. Irene merasa dihina
B. Irene bersilat lidah dengan Yulia
C. Yulia merasa dihina oleh Agus dan Irene
D. Agus kecewa karena Yulia diantar angkot
Jawaban: C. Yulia merasa dihina oleh Agus dan Irene
3. Peristiwa yang layak dilaporkan untuk umum adalah…
A. Laporan yang aktual
B. Laporan yang menggunakan makna konotatif
C. Laporan yang membuat masyarakat resah
D. Laporan yang sesuai dengan keinginan dirinya sendiri
Jawaban: A. Laporan yang aktual
Artikel Terkait
Terbaru! 20 Latihan Soal PAS UAS PPKn Kelas 6 SD MI Semester 1 2022 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal SAS PPKN
Contoh Soal Essay PAS UAS PPKn Kelas 6 SD MI Semester 1 Tahun 2022 Beserta Kunci Jawaban, Contoh Soal SAS PPKN
Latihan Soal UAS PJOK Kelas 11 Semester 1 Untuk UAS 2022/2023 Beserta Jawabannya
Latihan Soal PAS Biologi Kelas 11 Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Jawabannya
Latihan Soal UAS PAS SAS PKN Kelas 12 Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Jawabannya
Soal SAS Bahasa Indonesia Beserta Kunci Jawaban Kelas 7 SMP Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022
Soal PAS Bahasa Indonesia Beserta Kunci Jawaban Kelas 7 SMP Semester 1 Kurikulum 2013 Tahun 2022
Kumpulan Soal SAS Bahasa Indonesia Beserta Kunci Jawaban Kelas 8 SMP Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022
Kumpulan Soal PAS Bahasa Indonesia Beserta Kunci Jawaban Kelas 8 SMP Semester 1 Kurikulum 2013 Tahun 2022
Terlengkap! 40 Soal PAS SAS Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP Semester 1 Tahun 2022 Terbaru Beserta Kunci Jawaban