Kumpulan Soal SAS Kelas 9 SMP, Soal UAS IPS Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022

- Senin, 28 November 2022 | 17:45 WIB
Kumpulan Soal PAS SAS Kelas 9 SMP, Soal UAS IPS Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022 (pixabay / marcmanhart)
Kumpulan Soal PAS SAS Kelas 9 SMP, Soal UAS IPS Semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun 2022 (pixabay / marcmanhart)

SMOL.ID - Artikel ini akan berisi beberapa contoh soal PAS SAS IPS untuk kelas 9 SMP semester 1 tahun 2022.

Kamu dapat menjadikan soal PAS SAS IPS semester 1 pada artikel ini sebagai acuan belajar sebelum menghadapi UAS semester 1.

Diharapkan kamu dapat mengerjakan soal dibawah ini secara mandiri terlebih dahulu, kemudian kamu dapat mencocokkannya apda jawaban yang telah tersedia.

Diharapkan soal dibawah ini dapat menjadi referensi kamu dan memudahkan kamu saat mengerjakan UAS semester 1 tahun 2022.

Baca Juga: 40 SOAL UAS Bahasa Inggris Kelas 7 Semester 1 dan Kunci Jawaban Sesuai Kisi-kisi PAS SAS Inggris Tahun 2022

Dilansir oleh SMOL.ID melalui website resmi Kemdikbud, inilah beberapa contoh soal UAS IPS semester 1 tahun 2022.

1. Dibawah ini yang bukan merupakan factor pendorong perubahan dalam masyarakat adalah....

a. Tehnologis
b. Sikap apatis
c. Penduduk
d. Geografis

2. Berikut termasuk dalam kenakalan remaja, kecuali....

a. aksi corat – coret
b. aksi balap liar
c. pergolakan daerah
d. penyalah gunaan narkoba

3. Negara sebagai penghasil minyak bumi adalah....

Baca Juga: Prediksi Soal SAS IPAS kelas 4 SD Semester 1 Tahun 2022, dan Kunci Jawaban, Soal PAS IPAS Kelas 4

a. laos, Pilipina dan Myanmar
b. indonesia, Brunei dan Malaysia
c. Brunei, Thailand dan Singapura
d. Kamboja, Laos dan Vietnam

4. Dibawah ini merupakan perana n kerajaan Islam di Nusantara...

Halaman:

Editor: Syadza Haniya Anwar

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X