Spoiler Boruto Episode 293, Boruto Mati Jadi 'Donat' Momoshiki Lakukan Hal Ini

- Senin, 20 Maret 2023 | 07:20 WIB
Spoiler Boruto Episode 293 (Foto: bilibili.tv)
Spoiler Boruto Episode 293 (Foto: bilibili.tv)

SMOL.ID - Dalam artikel ini, kami akan membagikan spoiler Boruto episode 293 terbaru.

Seperti yang kita tahu, anime Boruto episode 292 telah tayang pada Minggu sore, 20 Maret 2023.

Pada Boruto episode 292 menampilkan pertarungan epik antara Borushiki (Boruto yang dikuasai Momoshiki) dan Kawaki versi Karma.

Kawaki telah membangkitkan karma kembali dan memiliki kekuatan layaknya Isshiki.

Baca Juga: Link Nonton Boruto Episode 292 Sub Indo Gratis di BStation, Bukan Anoboy dan Samehadaku, Klik di Sini!

Bahkan, Kawaki juga mampu menggunakan jurus-jurus milik Otsutsuki Isshiki dengan baik.

Boruto yang dirasuki Momoshiki memiliki kekuatan yang sangat besar. Bahkan ia bisa mengeluarkan Odama Rasengan secara membabi buta.

Namun di akhir pertarungan, Boruto mulai tersadar. Ia mulai menahan kesadaran Momoshiki.

Boruto menjelaskan kepada Kawaki untuk menghentikan dirinya dengan cara melenyapkan Boruto.

Baca Juga: Link Nonton One Piece 1054 Sub Indo Resmi Bukan Anoboy dan Samehadaku, Klik di Sini!

Kawaki pun menusuk dada Boruto hingga ia menjadi 'donat' dan mati. Episode 292 berakhir di momen ini dan akan dilanjutkan di episode 293.

Spoiler Boruto episode 293 akan menampilkan adegan apik berupa kesedihan Naruto.

Uzumaki Naruto sebagai ayah dari Boruto tentunya merasa sangat kesal dan sedih melihat anaknya mati.

Baca Juga: Benarkah Konser SMTown akan Digelar di GBK Indonesia, Simak Informasinya Disini

Halaman:

Editor: Salman Al Farisi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X