SMOL.ID - Rizky Billar mendapat julukan ayah siaga dari warganet karena sigapnya menjaga Baby L ketika Lesti manggung.
Ternyata, Rizky Billar juga suka membacakan buku untuk Baby L untuk mengisi waktunya bersama sang buah hati, loh!
Beberapa warganet mengomentari Rizky Billar yang membacakan dongeng untuk anaknya namun seperti membaca puisi.
Baca Juga: 1.900 WNI Tewas akibat Perdagangan Orang, Jokowi Minta Kapolri Berantas Oknum Bekingi TPPO
"Itu baca dongeng atau puisi?" ucap salah satu netizen di kolom komentar @rizkybillar.
Namun, usut punya usut, buku yang dibacakan untuk anak bukanlah buku cerita. Ia membacakan Baby L lagu-lagu milik Coldplay yang akan manggung di Indonesia.
Berikut enam potret keseruan Rizky Billar dan Baby L ketika membaca buku kumpulan lagu Coldplay.
Baca Juga: Resmi, Ini Logo Ibu Kota Nusantara (IKN) Diluncurkan Presiden Jokowi
1. Baby L terlihat tertawa mendengar ayahnya bercerita

2. Kepo banget nih Baby L

3. Baby L serius banget dengerin ayahnya

Artikel Terkait
Tim Kuasa Hukum Rizky Billar Tunjukkan Surat Perjanjian Kesepakatan Damai dengan Lesti Kejora
Awalnya Lapor Ngaku Jadi Korban KDRT, Kini Lesti Kejora Nangis-nangis Minta Polisi Tidak Tahan Rizky Billar
Lesti Kejora Cabut Laporan KDRT Rizky Billar, Endra Zulpan: Ada Prosedur dan Mekanisme untuk Hentikan Perkara
Alasan Lesti Cabut Laporan KDRT Demi Anak dan Rizky Billar Sudah Minta Maaf
Daftar Nama Pemenang Indonesian Dangdut Awards 2022, Ada Lesti Kejora hingga Denny Caknan
13 Daftar Pemenang Indonesia Dangdut Awards 2022 Tadi Malam, Lesti Kejora Dapat Piala?
Daftar Pemenang Juara Dangdut Academy 1 2 3 4 5, Mulai dari Lesti Kejora hingga Sridevi Prabumulih
Lesti Kejora Bersyukur Hubungannya dengan Rizky Billar Dapat Dukungan: Baik dan Buruk Tidak Selalu Sama
Trending di YouTube, Lesti Kejora Curahkan Isi Hati Lewat Single Terbaru 'Insan Biasa'
Netizen Sebut Lesti Jilid 2, Ini 10 Fakta Tentang Virgoun dan Inara