SMOL.ID - Tahukah kamu, tanggal 13 November memperingati hari apa? Kabarnya ada momen spesial di hari tersebut.
Tak heran banyak warganet yang bertanya-tanya mengenai 13 November memperingati hari apa 2022.
Berdasarkan informasi yang kami dapatkan, pada tanggal 13 November diperingati sebagai Hari kebaikan Sedunia.
Momen hari kebaikan sedunia atau World Kindness Day sering diperingati di banyak negara.
Baca Juga: Si Kecil Blueshark R1, Tampil Imut Menggemaskan Mampu Bersaing, Ini Wujudnya
Misalnya saja seperti negara Amerika Serikat, Kanada, Jepang, hingga Australia. Hari tersebut memang sedikit asing di telinga masyarakat Indonesia.
Karena memang hari Kebaikan sedunia tidak begitu populer di Indonesia. Mengingat pada tanggal 10 November ada peringatan besar Hari sumpah pemuda.
Awalnya, hari kebaikan sedunia berasal dari momen hari pengamatan oleh Gerakan Kebaikan Dunia.
Organisasi tersebut sudah ada sejak tahun 1997 di Tokyo. Bahkan pada tahun 2019, organisasi ini telah terdaftar sebagai LSM resmi di bawah hukum Swiss.
Kemudian terciptalah asosiasi dan institusi di berbagai negara karena telah mempromosikan kebaikan di masyarakat.
Baca Juga: Honda U-Go! Motor Listrik 39 Jutaan Bisa Apa Aja? Wujudnya Unik Banget
Hingga akhirnya, terbentuklah hari kebaikan sedunia atau World Kindness Movement yang diperingati hingga saat ini.
Tujuan adanya Hari Kebaikan Sedunia yaitu untuk menyebarkan kebaikan dengan gerakan kecil.
Misalnya saja dengan selalu tersenyum, menyapa orang lain, membantu membuang sampah di tempatnya, memuji seseorang, dan lain sebagainya.
Perbuatan tersebut memang mudah untuk dilakukan karena bisa dilaksanakan tanpa harus mengeluarkan uang.
Artikel Terkait
Jangan Salah Digunakan! Ini Arti 323 dalam Bahasa Gaul yang Sedang Viral di TikTok
Khusus Dewasa! Ini Arti Kode 323 di TikTok dan dalam Bahasa Gaul yang Sedang Viral
Industri Halal Sudah Jadi Urusan Global
Arti Bendera Malaysia 55 Tahun yang Saat Ini Sedang Viral di Tiktok, Apa Maknanya?
Arti Kata Hakuna Matata yang Sangat Populer di film The Lion King
Setelah Arema Terima Hukuman, Gilang Malah Mundur
Tidak Tepat Gugatan Pemerintah Soal Dana Sea Games 1997 ke Bambang Trihatmodjo
APA Arti Body Count? Ternyata Ini Arti dari Body Count dalam Bahasa Gaul yang Viral di TikTok
Body Count dalam Bahasa Gaul Artinya Apa? Simak Arti Kata Body Count yang Sedang Viral di TikTok
VIRAL! Cari Tau Arti Wakanda Forever dalam Bahasa Gaul, Simak Penjelasannya di Sini