• Jumat, 22 September 2023

5 Wanita Hebat Dibalik Lahirnya Nabi Muhammad, Siapa Sajakah Mereka?

- Sabtu, 6 Agustus 2022 | 21:55 WIB
5 Wanita Hebat Dibalik Lahirnya Nabi Muhammad, Siapa Sajakah Mereka? (pixabay Pezibear / 11504 images)
5 Wanita Hebat Dibalik Lahirnya Nabi Muhammad, Siapa Sajakah Mereka? (pixabay Pezibear / 11504 images)

SMOL.ID - Nabi Muhammad merupakan manusia mulia yang di mana saat waktu kelahirannya tiba, terdapat beberapa wanita yang datang untuk membantu proses persalinan.

Wanita-wanita hebat tersebut diutus langsung oleh Allah untuk membantu dan menemani proses persalinan Aminah.

Aminah adalah wanita yang beruntung karena, dapat melahirkan seorang manusia mulia, yakni Nabi Muhammad.

Sehingga dalam proses persalinannya Siti Aminah ditemani dan dibantu oleh beberapa wanita hebat utusan Allah. Lantas, siapa sajakah mereka? Yuk, simak penjelasannya.

Baca Juga: Mimpi Bertemu Rasulullah SAW, Inilah Cirinya Menurut Ustadz Adi Hidayat

1. Aminah
Siapa yang tak mengenal Aminah, sang ibunda Rasulullah yang suaminya meninggal saat ia sedang mengandung. Penantiannya menunggu kelahiran sang anak ia lakukan tanpa sosok suami dalam hidupnya.

Beruntungnya, Aminah tak merasakan mual, pusing atau pun hal lain yang biasanya dirasakan seorang wanita saat mengandung. Setiap malam dari perutnya memancarkan cahaya dan saat kelahiran itu tiba cahayanya semakin terang bak istana kerajaan.

2. Siti Hawa
Sang ibunda dari umat manusia. Ia diutus langsung oleh Allah untuk menemani Aminah di detik-detik persalinannya.

Siti Hawa adalah wanita pertama yang datang disaat Aminah sedih karena tak ada seorang pun yang menemani dirinya menjelang persalinan.

Siti Hawa duduk di sebelah kanan Aminah dan mengatakan bahwa Aminah adalah wanita beruntung karena mengandung pemimpin setiap insan.

Baca Juga: Lakukan Amalan Ini Agar Mimpi Buruk Tidak Terjadi Sesuai Ajaran Rasulullah SAW

3. Siti Sarah
Seorang istri dari Nabi Ibrahim. Ia adalah wanita kedua yang diutus oleh Allah untuk menemani Aminah saat proses persalinan.

Siti Sarah juga memuji Aminah bahwa dirinya adalah wanita beruntung karena mengandung Nabi Muhammad, seorang yang istimewa, mulia, cerdas, dermawan, agung dan berwibawa. Lalu, Siti Sarah duduk di sebelah kiri Aminah.

4. Asiyah binti Muzahim
Ia merupakan wanita ketiga yang diutus oleh Allah untuk menemani proses persalinan Aminah.

Halaman:

Editor: Syadza Haniya Anwar

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X