Bikin Cilok Mercon Pedas Banget Ternyata Mudah dan Anti Gagal, Cocok untuk Musim Hujan

- Minggu, 30 Oktober 2022 | 21:52 WIB
Bikin Cilok Mercon Pedas Banget Ternyata Mudah dan Anti Gagal, Cocok untuk Musim Hujan (YouTube Ulfamila)
Bikin Cilok Mercon Pedas Banget Ternyata Mudah dan Anti Gagal, Cocok untuk Musim Hujan (YouTube Ulfamila)

- 6 siung bawang putih

- 10 cabe rawit merah

- 2 cabe keriting

- Kecap manis

- Bumbu penyedap seperti gula, garam, lada, kaldu bubuk sesuai selera

- 200 ml air putih

Cara membuat cilok mercon pedas:

1. Campurkan tepung terigu, kanji, bawang putih yang sudah halus, garam, dan lada kedalam wadah aduk sebentar.

2. Tambahkan air mendidih masukkan sedikit demi sedikit. Tidak disarankan langsung memasukkan air dalam jumlah banyak

3. Jika sudah tercampur rata uleni menggunakan tangan sampai kalis dan tidak lengket.

4. Kalau sudah tidak lengket bentuk bulat-bulat hingga adonan habis.

5. Siapkan air setengah mendidih dengan api sedang lalu masukkan cilok. (Bisa beri minyak sedikit supaya cilok tidak lengket satu sama lain).

6. Rebus cilok selama 20 menit.

7. Jika sudah 20 menit angkat cilok.

8. Siapkan bumbunya, bisa diblender atau ulek hingga halus.

Halaman:

Editor: Syadza Haniya Anwar

Tags

Artikel Terkait

Terkini

UNIQLO Beri Gaya Hidup Lebih Berwarna

Kamis, 18 Mei 2023 | 11:49 WIB
X