SMOL.ID - Pencemaran makanan selain dapat mengganggu penyerapan zat gizi, juga bisa menyebabkan gizi buruk hingga mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak.
Sebab, menurut Prof. Dr. Ir. Ambar Rukmini, M.P, Dekat Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Universitas Widya Mataram (UWM) Yogyakarta, terdapat hubungan yang kuat antara penyakit saluran cerna dengan gangguan tumbuh kembang pada anak.
Termasuk hubungannya dengan stunting, dimana masalah kesehatan seringkali disebabkan oleh makanan yang tidak sehat atau kurang aman bagi pertumbuhan anak.
Dekat Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Universitas Widya Mataram (UWM) Yogyakarta, Prof. Dr. Ir. Ambar Rukmini, M.P mengatakan itu dihadapan peserta Seminar Internasional yang digelar di Sahid Jaya Hotel & Convention, kemarin.
Seminar yang digelar selama dua hari Selasa-Rabu (24-25/1) tersebut, terselenggara atas kerja bareng dengan Northern Illinois University (NIU) berlangsung meriah namun khidmad.
Seminar dengan tema “After the 2022 G20 Bali Summit: Indonesia on the Global Stage'' tersebut, diikuti dosen dan mahasiswa Universitas Widya Mataram Yogyakarta.
Oleh karena itu, lanjut Prof Dr Ir Ambar Rukmini MP, teknologi pangan menyediakan makanan yang sehat, bergizi tinggi dan aman untuk dikonsumsi.
Menurut dia, penyakit tidak menular dan penyakit degeneratif biasanya disebabkan oleh aktivitas radikal bebas di dalam tubuh.
''Oleh karena itu, konsumsi antioksidan makanan sehat dapat menghambat penyakit tersebut,'' ujarnya. (Rangga Permana).*
Artikel Terkait
Gubernur Mengajar Jalan Lagi, Ganjar Bangga Pelajar Antusias Cegah Perundungan dan Radikalisme
Antisipasi Cuaca Ekstrem, PLN UP3 Tegal bersama Stakeholder Lakukan Pemotongan Pohon
Tangani Kemiskinan Ekstrem, Ganjar Dorong Kades dan Camat Aktif Lobi Perusahaan
Kasus Pelanggaran Hak Cipta, Polda DIY Hadirkan Saksi Ahli dan Saksi Fakta
Soal Sekda Pengganti Sutarno, Ada di Tangan Bupati
Akhir 2022 Lalu, Penghapusan Eselon IV dan V Tuntas di Pemkab Karanganyar
Silaturahmi dengan Para Pedagang, Jumat Curhat Kapolres Tegal Sambangi Pasar Trayeman Slawi
Banjir di Desa Jatimulya Suradadi, PMI Kabupaten Tegal Distribusikan Air Bersih bagi Para Korban
Amin Menangis Akhirnya Punya Rumah Berkat Program Tuku Lemah Oleh Omah
Jumat Berkah, Ganjar Sambut Kedatangan Penerbangan Perdana Citilink di Ngloram