Redmi Note 11 Pro Bawa Kamera 108 MP dan Baterai 5000 mAh, Ternyata Harganya Murah Lo!

- Senin, 27 Maret 2023 | 14:06 WIB
Redmi 11 Pro. ( Dok/Xiaomi.)
Redmi 11 Pro. ( Dok/Xiaomi.)

SMOL.id - Saat ini, Redmi Note 11 Pro menjadi salah satu ponsel favorit di Indonesia karena memiliki spesifikasi yang luar biasa.

Salah satu kelebihan yang dimiliki oleh Redmi Note 11 Pro ini adalah kameranya yang memiliki resolusi sebesar 108 MP.

Dengan resolusi tersebut, hasil jepretan foto dan video yang dihasilkan oleh ponsel ini bisa dianggap setara dengan kamera DSLR.

Baca Juga: Semakin Murah dan Mempesona, Realme C55 Andalkan Chipset MediaTek dengan Baterai Badak, Bisa Awet Seharian

Selain itu, Redmi Note 11 Pro juga memiliki baterai berkapasitas 5000 mAh yang dapat bertahan lama digunakan sepanjang hari, bahkan saat digunakan untuk bermain game.

Kamu penasaran dengan spesifikasi lengkap dari Redmi Note 11 Pro? Yuk, simak penjelasannya di bawah ini:

Chipset dan GPU

Redmi Note 11 Pro dilengkapi dengan chipset MediaTek Helio G96 dan GPU ARM Mali-G57 MC2, yang memberikan performa tinggi dan hemat daya saat digunakan.

Kapasitas Memori

Redmi Note 11 Pro hadir dengan kapasitas RAM sebesar 8GB dan internal storage sebesar 128GB. Kamu juga bisa menambah ruang penyimpanan dengan slot memori microSD hingga 1TB.

Baca Juga: Pilih Mana? Realme C55 dengan RAM 6GB atau Oppo A57 dengan RAM 4GB, Cek Perbandingannya di Sini

Layar Super AMOLED

HP ini memiliki layar seluas 6,67 inci yang menggunakan teknologi Super AMOLED, sehingga kamu bisa menikmati tampilan yang jernih dan tajam dengan resolusi sebesar 1080 x 2400 piksel.

Kamera Belakang 108 MP dan Kamera Depan 16 MP

Halaman:

Editor: Salman Al Farisi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X