Bawa Baterai Jumbo dan Chipset MediaTek, Xiaomi 12T 5G Harganya Makin Anjlok, Jadi Incaran Para Gamer

- Selasa, 23 Mei 2023 | 13:39 WIB
Harga dari Xiaomi 12T 5G semakin murah di bulan Mei 2023. (Tangkap Layar YouTube/GadgetIn)
Harga dari Xiaomi 12T 5G semakin murah di bulan Mei 2023. (Tangkap Layar YouTube/GadgetIn)

SMOL.id - Artikel ini berisikan sebuah informasi mengenai spesifikasi lengkap dan harga terbaru dari Xiaomi 12T 5G yang harganya semakin anjlok.

Tentunya, dengan anjloknya harga dari ponsel Xiaomi 12T 5G ini, banyak orang yang mengincar ponsel ini khususnya para gamer.

Sebagai informasi, bahwa Xiaomi 12 T 5G ini sudah membawa chipset MediaTek, sebagai dapur pacunya.

Baca Juga: BELI Sekarang Sebelum Nyesel! 4 HP Gaming dengan Chipset Sangar Paling Worth It, Akhir Mei 2023 Turun Harga?

Kemudian, Xiaomi 12T 5G ini juga membawa baterai dengan kapasitas jumbo, sehingga bisa awet digunakan seharian.

Lantas, bagaimana spesifikasi lengkapnya?

Seperti dilansir SMOL.id dari berbagai sumber, inilah spesifikasi lengkap dari Xiaomi 12T 5G:

Baca Juga: Redmi Note 12 sampai POCO M4 Pro, Siap Adu Ketangguhan Jadi HP Gaming Terbaik, Turun Harga di Akhir Mei 2023

Kamera Xiaomi 12T 5G dengan Teknologi Canggih

Kamera menjadi salah satu fitur unggulan pada Xiaomi 12T 5G. Smartphone ini dilengkapi dengan tiga kamera utama yang terdiri dari 108MP Pro grade, kamera ultrawide 8MP, dan kamera makro 2MP.

Dengan resolusi yang tinggi, Anda dapat menghasilkan foto-foto yang detail dan jernih.

Selain itu, Xiaomi 12T 5G juga dilengkapi dengan kamera depan berkekuatan 20MP yang dapat digunakan untuk kebutuhan selfi dan video call.

Baca Juga: Akhir Mei 2023 Banting Harga? Ada 4 Referensi HP Gaming dengan Chipset Sangar, Main Game Jadi Was Wes Wos

Kamera depan ini memiliki fitur wide angle sehingga Anda dapat mengambil foto dengan sudut yang lebih luas.

Dengan adanya fitur Samsung ISOCELL HM6 dan Nanopixel Plus, autofocus, serta sudut bukaan 83.6°, kualitas foto yang dihasilkan semakin memukau.

Halaman:

Editor: Muhammad Syafiq Ardiansyah

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X