Harga 2 Jutaan, Xiaomi Poco M5s Punya Fitur Lebih Lengkap dari HP Lain dengan Harga Sama

- Rabu, 23 November 2022 | 13:28 WIB
Harga 2 Jutaan, Xiaomi Poco M5s Punya Fitur Lebih Lengkap dari HP Lain dengan Harga Sama
Harga 2 Jutaan, Xiaomi Poco M5s Punya Fitur Lebih Lengkap dari HP Lain dengan Harga Sama

Xiaomi Poco M5s memiliki baterai berkapasitas 5000mAh 33 watt dengan pengisian daya baterai 64% butuh waktu 30 menit.

Lalu, Xiaomi Poco M5s juga sudah support NFC dan stereo speakers.

Untuk USB, Xiaomi Poco M5s juga sudah menggunakan USB Type C 2.0.

Sensor yang ada pada Xiaomi Poco M5s meliputi sensor Fingerprint (side-mounted), accelerometer, gyro, dan compass.

Xiaomi Poco M5s memiliki 3 pilihan warna, ada Grey, Blue, dan White.

Untuk harga, Xiaomi Poco M5s dibandrol dengan harga mulai dari Rp2.299.000 hingga Rp2.599.000.

Demikian artikel tentang spesifikasi Xiaomi Poco M5s beserta harganya, semoga bermanfaat.* * *

Halaman:

Editor: Muhammad Bahy Fauzan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X