Xiaomi 13 Pro Fast Charging 19 Menit Baterai Sudah Full, Cek Spesifikasinya Disini!

- Kamis, 15 Desember 2022 | 22:13 WIB
Xiaomi 13 Pro Fast Charging 19 Menit Baterai Sudah Full, Cek Spesifikasinya Disini! (Tangkapan layar youtube.com / Pan Channel.)
Xiaomi 13 Pro Fast Charging 19 Menit Baterai Sudah Full, Cek Spesifikasinya Disini! (Tangkapan layar youtube.com / Pan Channel.)

SMOL.IDXiaomi 13 Pro yang baru dirilis pada akhir tahun 2022 ini memiliki peminat yang banyak meskipun baru dirilis pada penghujung tahun 2022.

Xiaomi 13 Pro resmi dirilis pada 14 Desember 2022 lalu.

Xiaomi 13 Pro cocok untuk dipakai dalam mobilitas sehari-hari.

Baca Juga: Oppo Find N2 Segera Rilis, Cek Bocorannya Disini!

Hadir dengan desain yang dinamis dan berdimensi cukup besar yakni 162.9 x 74.6 x 8.4 mm dengan berat 210 gram.

Xiaomi 13 Pro memakai layar bertipe LTPO Oled, Dolby Vision, 1B colors, HDR10+ dengan refresh rate 120 Hz dan 1200 nits.

Dengan ukuran layar 6,73 inci dan resolusi 1440 x 3200 pixels, membuat para penggunanya nyaman saat melihat layar dan cocok digunakan untuk bermain game.

Baca Juga: Oppo Find N2 Flip Segera Rilis, Cek Bocoran Spek dan Harganya Disini!

Xiaomi 13 Pro dibekali dengan software Android 13, dan MIUI 14.

Xiaomi 13 Pro memakai chipset Qualcomm SM8550 Snapdragon 8 Gen 2 yang dipadukan dengan CPU Octa-core (1x3.2 GHz Cortex-X3 & 2x2.8 GHz Cortex-A715 & 2x2.8 GHz Cortex-A710 & 3x2.0 GHz Cortex-A510) dan GPU Adreno 740.

Namun, Xiaomi 13 Pro tidak memiliki slot tambahan untuk kartu memori.

Meski begitu, Xiaomi 13 Pro hadir dengan 4 ukuran memori yakni RAM 8/128 GB, RAM 8/256 GB, RAM 12/256 GB, dan RAM 12/512 GB.

Untuk kamera, Xiaomi 13 Pro mengandalkan triple kamera dengan konfigurasi sebagai berikut.

50 MP kamera wide dengan dual pixel PDAF, Laser AF dan OIS, 50 MP kamera telephoto, PDAF, dan 3.2x optical zoom dan 50 MP kamera ultrawide dengan AF.

Halaman:

Editor: Muhammad Bahy Fauzan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Cara Efektif Meningkatkan Jualan di TikTok Shop

Kamis, 6 Juli 2023 | 16:54 WIB
X